Duniaindustri.com (November 2025) -- Seiring perkembangan pesat teknologi artificial intelligence (AI) yang menimbulkan disrupsi besar, sektor market research juga kini mengalami dampak positif yang signifikan. Jutaan database dapat di-generate oleh mesin AI secara instan, memotong waktu kerja, efisiensi biaya, hingga memperluas coverage hingga lokasi terpencil. Dari sisi market research, seluruh kebutuhan industri terutama pencarian bahan baku murah, identifikasi distributor, persaingan harga jual di daerah, tren produk terbaru dan terlaris serta kebutuhan lainnya dapat dibantu dengan mesin big data AI yang menakjubkan. Dengan validasi yang terukur dan sistematis, pengguna (user) dapat menentukan tingkat validasi yang dikehendaki dengan akurasi tingkat lanjut. Sebuah terobosan yang akan terus dimodifikasi sehingga menuntun pada keandalan hasil sesuai kebutuhan. Untuk itulah, Duniaindustri.com sebagai salah satu startup market research dan big data mulai mengadopsi teknologi AI u...